Erdogan: Israel Serang Suriah Lebanon dan Iran untuk Bikin Palestina Bertekuk Lutut

Anton Suhartono
Recep Tayyip Erdogan menyebut Israel melakukan upaya apa pun untuk merebut Palestina (Foto: AP)

Selama periode tersebut, Israel dan Hamas akan merundingkan kesepakatan untuk menghentikan perang secara permanen.

Keputusan kini berada di tangan Hamas untuk menyetujui atau tidak. Namun Hamas sejak lama menegaskan sikapnya yakni penghentian perang secara permanen disertai dengan penarikan penuh pasukan Zionis dari Jalur Gaza.

Saat ini Hamas masih mempelajari proposal AS yang diajukan melalui mediator Qatar dan Mesir tersebut. Dalam pernyataan terbaru, Hamas menanggapi positif proposal gencatan senjata yang mencakup pertukaran sandera Israel dengan tahanan Palestina itu.

Namun sebelum memutuskan Hamas melakukan konsultasi dengan para mediator.

Dalam proposal tersebut Hamas akan membebaskan 28 sandera Israel, 10 di antaramya dalam kondisi hidup.  Di lain pihak, Israel akan membebaskan lebih dari 1.000 tahanan Palestina.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
6 jam lalu

Megawati Tegaskan Palestina Harus Merdeka, Tak Boleh Ada Tawar-menawar

Internasional
24 jam lalu

Kisah Jenderal Israel Ngotot Bongkar Penyiksaan Tahanan Palestina oleh Tentara Zionis

Internasional
1 hari lalu

Jenderal Israel Mundur gara-gara Video Penyiksaan Tahanan Palestina Bocor

Nasional
2 hari lalu

Chiki Fawzi Ajak Publik Aware soal Kondisi di Gaza: Ini Bisa Terjadi di Kita kalau Abai

Internasional
2 hari lalu

Prancis Kirim Tentara ke Israel, Awasi Gencatan Senjata Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal