Erdogan Sebut AS Tawarkan Jet Tempur F-16 ke Turki sebagai Pengganti F-35

Anton Suhartono
Recep Tayyip Erdogan (Foto: Reuters)

Mengenai tawaran AS itu, Erdogan mengatakan jet tempur F-16 terbaru bisa menambah kekuatan armada pertahanan Turki.

Sebelum pembatalan pada 2019, Turki memesan lebih dari 100 jet tempur siluman F-35. Pembelian rudal pertahanan S-400 Rusia oleh Turki juga memicu sanksi AS. Pada Desember 2020, AS memasukkan perusahaan pertahanan Turki, Direktorat Industri Pertahanan Turki dalam daftar hitam, bersama bosnya Ismail Demir dan tiga pejabat lainnya.

AS ingin Turki menghentikan pembelian rudal pertahanan Rusia. Namun Erdogan menegaskan negaranya masih berniat menambah S-400 dari Rusia. Langkah ini kemungkinan besar juga akan menjegal pengadaan F-16 untuk Turki oleh Kongres, meski pemerintahan Presiden Joe Biden menyetujui.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
12 jam lalu

Trump Tak Akan Kerahkan Militer Rebut Greenland, tapi...

Internasional
7 jam lalu

Pertama sejak 128 Tahun, Amerika Berusaha Legalkan Pencaplokan Greenland melalui UU

Internasional
15 jam lalu

Diam-Diam, Amerika dan Iran Jalin Komunikasi soal Demo Rusuh dan Nuklir

Internasional
17 jam lalu

Pangeran Saudi MBS Telepon Langsung Trump, Minta Batalkan Serangan ke Iran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal