Fotografer Ternama China Dilaporkan Hilang Setelah Kunjungi Xinjiang

Nathania Riris Michico
Fotografer ternama asal China, Lu Guan. (Foto: Reuters)

BEIJING, iNews.id - Fotografer Lu Guang dikenal dengan karya-karyanya yang menampillkan kehidupan warga China terpinggirkan semisal pekerja tambang, pecandu narkoba, ataupun pengidap HIV.

Namun kini fotografer yang banyak mendapatkan penghargaan tersebut yang menjadi pusat perhatian.

Menurut istrinya, Xu Xiaoli, Lu Guang dibawa oleh petugas keamanan China tiga pekan lalu dengan alasan yang tidak jelas.

Xu mengatakan suaminya, Lu, sedang mengunjungi Xinjiang pada 3 November lalu saat dia kehilangan kontak dengan suaminya. Xinjiang merupakan wilayah yang dikenal sebaagi tempat tinggal kaum minoritas di China.

Lu Guang sudah mengadakan kontak dengan para fotografer di ibu kota Xinjiang, Urumqi, sepekan sebelumnya, dan dijadwalkan untuk bertemu dengan seorang teman di Provinsi Sichuan, pada 5 November. Namun dia tidak muncul.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
11 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
1 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Sains
1 hari lalu

Tragis! 3 Astronaut China Terlantar di Luar Angkasa gegara Tabrak Puing Antariksa

Internasional
2 hari lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Nasional
5 hari lalu

Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal