Gara-Gara Sarapan Bareng Perempuan Saudi, Pria Mesir Ditangkap

Nathania Riris Michico
Pria Mesir ditangkap setelah sarapan bersama perempuan Saudi. (Foto: Twitter)

Pria Mesir ditangkap setelah videonya saat sarapan bersama perempuan Saudi beredar di media sosial. (Foto: Twitter)

Lalu tagar "orang Mesir sarapan dengan seorang Saudi" menjadi viral dan digunakan lebih dari 113.000 kali di Twitter, yang isinya menunjukkan perbedaan sikap.

Dalam video berdurasi 30 detik, lelaki dan perempuan itu bercanda sebentar tentang menikmati sarapan bersama berdua saja, tanpa mengundang orang lain.

Namun, bagian yang paling memicu kehebohan muncul di akhir video, saat sang perempuan tampak menyuapi pria tersebut.

Banyak warga Saudi yang sangat kritis terhadap keduanya di media sosial. Dan mayoritas orang bertanya-tanya mengapa lelaki itu yang dihukum, bukan si perempuan.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
7 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Internasional
10 hari lalu

Rekor! Arab Saudi Terbitkan 4 Juta Visa Umrah dalam 5 Bulan

Internasional
10 hari lalu

Simak! Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Nasional
11 hari lalu

Wakapolri Ungkap 3 Prioritas Presiden Prabowo di Forum Polri–Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi

Nasional
12 hari lalu

DPR Sebut Masa Tinggal Jemaah Haji 41 Hari Terlalu Lama: Sebulan Cukup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal