Geser Kanker, Bunuh Diri Jadi Penyebab Kematian Tertinggi Usia 40 Tahunan di Korsel

Anton Suhartono
Bunuh diri menjadi penyebab kematian tertinggi di Korsel bagi kalangan berusia 40 tahunan, menggeser sakit kanker (Foto: Reuters)

Angka bunuh diri juga meningkat, dari 31,6 menjadi 36,2 per 100.000 penduduk. Para ahli menunjukkan kombinasi antara masalah kesehatan mental dan tekanan ekonomi sebagai kemungkinan pendorong. Orang-orang berusia 40 tahunan cenderung kurang terpengaruh dibandingkan kelompok yang lebih muda oleh "efek Werther".

Bunuh diri juga meningkat pada kelompok usia lainnya, kecuali 70-an dan di atas 80 tahunan. 

Di kalangan remaja, bunuh diri menyumbang 48,2 persen dari seluruh kematian pada 2024, naik dari 46,1 persen pada 2023. Bagi mereka yang berusia 30-an, proporsinya naik menjadi 44,4 persen, dibandingkan 40,2 persen pada tahun sebelumnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Seleb
6 hari lalu

Sebelum Meninggal Dunia, Aktor Senior Ahn Sung-ki Berjuang Melawan Kanker Darah

Seleb
6 hari lalu

Detik-Detik Aktor Senior Korsel Ahn Sung-ki Meninggal Dunia Terungkap, Sempat Koma di RS!

Seleb
6 hari lalu

Kabar Duka, Aktor Senior Korsel Ahn Sung-ki Meninggal Dunia Hari Ini

Destinasi
11 hari lalu

Viral! Tren Orang Pura-Pura Miskin di Korea Selatan

Destinasi
12 hari lalu

Penyebab Krisis Kelahiran di Korea Selatan hingga Banyak Sekolah Tutup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal