Giliran Prada Tunda Peragaan Busana di Jepang karena Virus Korona

Nathania Riris Michico
Logo mode Italia, Prada, di Galeri mewah Vittorio Emanuele II di pusat Milan, 3 Mei 2019. (FOTO: Miguel MEDINA / AFP)

"Mempertimbangkan situasi saat ini dan mengikuti arahan pemerintah China, Chanel memutuskan menunda proyeknya dari replika koleksi Paris - 31 rue Cambon 2019/20 koleksi Métiers d'art pada Mei di Beijing ke momen yang lebih baru dan lebih tepat," demikian pernyataan Chanel, tanpa menyertakan tanggal baru, seperti dilaporkan AFP.

"Chanel memantau situasi dengan cermat. Yang terpenting adalah kesehatan dan kesejahteraan tim dan kliennya."

Saat ini, korban meninggal akibat wabah virus korona baru di China melonjak melewati 2.000 orang. Kini jumlah total kasus yang dikonfirmasi di China daratan menjadi 74.185.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Geram! Purbaya bakal Gerebek Perusahaan Baja China yang Rugikan Negara Triliunan Rupiah

Internasional
2 hari lalu

Menggemaskan! Kucing Ini Dilantik sebagai Kepala Stasiun di Jepang

Internasional
3 hari lalu

Top! Tuna Sirip Biru Laku Terjual Rp54 Miliar dalam Lelang di Tokyo

Internasional
4 hari lalu

Viral, Influencer Cantik Ini Kena Tipu hingga Jadi Gelandangan di Kamboja

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal