Heboh Hewan Mirip Macan Tutul Muncul saat Pelantikan Anggota Parlemen di Istana India

Anton Suhartono
Publik India dihebohkan dengan penampakan hewan mirip macan tutul saat pelantikan anggota parlemen di istana kepresidenan (Screengrab: Narendra Modi/YouTube)

Namun kepolisian Delhi langsung menanggapi berita heboh itu keesokan harinya. Disebutkan tak ada hewan buas selama prosei pelantikan di istana.

“Hewan yang tertangkap kamera adalah kucing rumah biasa. Tolong jangan mengikuti rumor sembrono seperti itu,” bunyi pernyataan polisi di media sosial X. 

Beberapa media massa India memberikan laporan berbeda-beda mengenai apa hewan berekor panjang tersebut. Surat kabar The Hindustan Times menggambarkannya sebagai teman berbulu berkaki empat.

Times of India menyebutnya sebagai makhluk mirip kucing. Anjing dan kucing liar merupakan pemandangan umum di New Delhi. Namun hewan buas seperti macan tutul juga terkadang terlihat di sudut-sudut pinggiran kota. Istana kepresidenan berbatasan dengan hutan Delhi Ridge, taman yang lebat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
5 hari lalu

Kereta Penumpang Tabrak Kereta Barang, 11 Orang Tewas

Internasional
10 hari lalu

Ketika Trump Sebut PM India Modi Pria Tampan Sekaligus Pembunuh

Internasional
10 hari lalu

Terungkap, Trump Ancam India dan Pakistan Kena Tarif 250% jika Tak Hentikan Perang

Nasional
11 hari lalu

Wamensesneg Temui Massa Guru Madrasah yang Minta Diangkat Jadi PPPK

Internasional
11 hari lalu

Absen di KTT ASEAN, PM India Modi Tak Suka Trump Singgung Pakistan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal