Hendak Cari Kerja ke Kota Bersama Suami, Perempuan Muda Ini malah Diperkosa 2 Pria

Anton Suhartono
Ilustrasi seorang perempuan dari suku pedalaman India diperkosa setelah datang ke kota di Madhya Pradesh untuk mencari pekerjaan bersama suami (Foto: Reuters)

Pejabat kepolisian Panwasa Ravindra Katare memutuskan untuk mencari suami korban kemudian mendatangi tempat kejadian perkara bersama personel kepolisian wanita. 

Berbekal rekaman CCTV, polisi mengidentifikasi kedua pelaku dan meringkus mereka yang sempat melarikan diri ke hutan selama beberapa hari.

Kasus pemerkosaan perempuan suku ini menjadi perhatian di Madhya Pradesh. Pasalnya kasus yang menargetkan korban dari pedalaman terbilang langka. Karena kepolosannya, para perempuan suku tak memahami kehidupan kota yang liar.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 hari lalu

Bus Terbakar setelah Ditabrak Sepeda Motor, 25 Orang Tewas

Megapolitan
5 hari lalu

Pramono Minta Anggaran PKK Tetap Ada di 2026: Kalau Tidak Saya Turun Tangan

Megapolitan
5 hari lalu

Pramono Ingin Ada Wali Kota Perempuan di Jakarta: Kontribusinya Luar Biasa!

Megapolitan
11 hari lalu

Puspadaya Perindo Dampingi Korban Dugaan Kekerasan di Polsek Koja Jakut

Internasional
13 hari lalu

Awal Mula Maraknya Penangkapan Muslim di India terkait Tulisan "Saya Cinta Nabi Muhammad"

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal