Hilang Misterius, Backpacker Inggris Korban Pembunuhan Ditemukan

Anton Suhartono
Grace Millane (Foto: Lucie Blackman Trust)

Dari pemeriksaan terhadap pria itulah polisi memastikan Grace telah meninggal dan menyampaikan kabar duka ini ke keluarga di Inggris.

Grace merupakan backpacker yang sedang menjelajahi dunia selama setahun penuh. Dia memutuskan berkeliling dunia seorang diri setelah lulus dari universitas. Namun setiap hari dia masih berhubungan dengan keluarganya sampai kontak terakhir pekan lalu saat dia merayakan ulang tahun ke-22.

Ayah korban, David, yang pertama kali melaporkan anaknya hilang setelah dia curiga tidak bisa berhubungan lagi dengan Grace.

Pada Jumat (7/12/2018), dia tiba di Selandia Baru untuk membantu mengungkap keberadaan anaknya. Motif kasus pembunuhan ini masih didalami.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Sadis, Pria Ini Bunuh 6 Orang termasuk Anggota Keluarga dan Pendeta

Megapolitan
3 hari lalu

Geger! Pria di Depok Ditusuk hingga Tewas saat Tidur, Pelaku Sempat Berteriak Aneh

Internasional
19 hari lalu

Aktivis Greta Thunberg Ditangkap di Inggris saat Demo Pro-Palestina, Dijerat UU Terorisme

Nasional
20 hari lalu

KBRI London Adukan Bonnie Blue ke Pemerintah Inggris Buntut Hina Bendera Merah Putih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal