Implan Payudara Influencer Ini Pecah setelah Diinjak Perempuan saat Bertengkar

Umaya Khusniah
Beberapa perempuan terlibat perkelahian di depan sebuah restoran kelas atas di Kota Manaus, Brasil. (Foto: Daily Star)

BRASILLIA, iNews.id - Beberapa perempuan terlibat perkelahian di depan sebuah restoran kelas atas di Kota Manaus, Brasil. Seorang korban, yang juga seorang influenser diinjak hingga implan payudaranya pecah. 

Rekaman perkelahian ini beredar di media sosial dan viral. Hingga saat ini belum diketahui pasti penyebab perkelahian itu, namun diduga masalah pria.

Perkelahian yang terjadi pada Jumat (15/9/2021) itu bermula saat tiga perempuan yang diketahui bernama Mariana, Kalianny dan Luciana Barroso mendatangi korban, Tamara Santos. Mereka terlibat pertengkaran fisik hingga adegan saling serang dan jambak rambut. 

Staf restoran yang mengetahui pertengkaran itu berupaya melerainya. Sayang upaya tersebut gagal.
 
Dilansir dari Amazona News, korban yan memiliki lebih dari 8.000 pengikut di Instagram tersebut ditendang dan diinjak. Injakan salah satu pelaku implan payudara pecah.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  

Nasional
4 jam lalu

Komdigi Kaji Wacana Influencer Wajib Bersertifikasi 

Seleb
2 hari lalu

Tangis Jerome Polin Pecah di Upacara Tutup Peti Mendiang Ayah Tercinta

Seleb
6 hari lalu

Kabar Duka, Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia

Seleb
29 hari lalu

Sah! Meyden Resmi Menikah dengan Hengky di Jambi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal