Infografis Donald Trump Umumkan Maju Pilpres AS 2024

Anton Suhartono
Donald Trump mengumumkan akan maju dalam Pilpres AS 2024 (Grafis: Samsul)

PALM BEACH, iNews.id - Donald Trump mengumumkan akan maju dalam Pilpres AS 2024. Dia kemungkinan besar akan berhadapan kembali dengan Joe Biden yang sudah beberapa kali memberi sinyal akan mempertahankan jabatannya.

"Untuk membuat Amerika kembali hebat, malam ini saya mengumumkan pencalonan saya sebagai presiden Amerika Serikat," kata Trump, dalam pidatonya di Palm Beach, Florida, pada Selasa (15/11/2022) malam waktu setempat.

Dalam pidatonya Trump kembali mengkritik pemerintahan Joe Biden serta mengungkap kembali pencapaiannya semasa menjadi presiden AS.

"Dua tahun lalu kita adalah bangsa yang besar dan sebentar lagi kita akan menjadi bangsa yang besar lagi," ujarnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 bulan lalu

Infografis Trump Tuduh Obama Pimpin Kudeta, Perintahkan Penangkapan

Internasional
4 bulan lalu

Infografis Trump Kenakan Tarif Baru ke 14 Negara, RI Kena 32 Persen!

Internasional
4 bulan lalu

Infografis RUU Pemicu Konflik Donald Trump dan Elon Musk

Internasional
5 bulan lalu

Infografis 8 Rencana Trump dan Netanyahu Akhiri Perang Gaza

Internasional
5 bulan lalu

Infografis Gencatan Senjata Iran-Israel Mulai Berlaku, Trump: Jangan Dilanggar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal