Infografis Spetsnaz, Pasukan Elite Rusia yang Dikerahkan ke Ukraina

Anton Suhartono
Infografis Spetsnaz, pasukan elite Rusia yang dikerahkan ke Ukraina: sabosate musuh dengan senyap. (Infografis: Ghalih Wichaksono)

JAKARTA, iNews.idPasukan elite Rusia, Spetsnaz, mungkin sudah dikerahkan ke Ukraina setelah Presiden Vladimir Putin mengumumkan operasi militer pada Rabu (23/2/2022) lalu. Setidaknya hal itu diungkapkan pejabat keamanan Amerika Serikat (AS) berdasarkan informasi intelijen.
 
Berkaca pada peristiwa sebelumnya, sebut saja konflik di Kosovo dan Serbia pada 2001, Rusia juga mengerahkan Spetsnaz. Pasukan elite ini biasanya ditugaskan untuk melakukan sabotase ke pihak musuh.

Pasukan ini bukan berdiri sendiri. Mereka merupakan unit operasi khusus militer Rusia yang anggotanya terdiri atas prajurit Angkatan Laut, pasukan Lintas Udara, bahkan angota intelijen FSB (sebelumnya KGB). Namun ada juga yang mengacu pada unit operasi khusus GRU atau badan intelijen militer Rusia.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
6 bulan lalu

Infografis Pesawat Malaysia Airlines MH17 Ditembak Jatuh, Rusia Tolak Bertanggung Jawab

Internasional
6 bulan lalu

Infografis Badan PBB: Rusia Bertanggung Jawab Jatuhnya Pesawat MH17

Internasional
6 bulan lalu

Infografis Vladimir Putin jadi Presiden Terlama dalam Sejarah Rusia

Internasional
9 bulan lalu

Infografis Rusia Hujani Ukraina dengan Ratusan Drone

Internasional
9 bulan lalu

Infografis Negara Penerima Bantuan USAID Terbanyak 2023

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal