Infografis Zelensky Tolak Proposal Gencatan Senjata Rusia saat Natal Ortodoks

Anton Suhartono
Volodymyr Zelensky menolak tawaran gencatan senjata dari Vladimir Putin untuk Natal Kristen Ortodoks pada 7 Januari (Grafis: Samsul)

KIEV, iNews.id - Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menolak tawaran gencatan senjata dari Presiden Rusia Vladimir Putin terkait perayaan Natal Kristen Ortodoks pada 7 Januari.  Dia menganggap gencatan senjata hanya akal-akalan Putin.

Zelensky bahkan menyinggung Rusia pernah menolak proposal perdamaian yang diajukan pemerintahannya..

"Mereka sekarang ingin menggunakan Natal sebagai kedok, meski sebentar, untuk menghentikan kemajuan para prajurit kita di Donbass serta mengirim peralatan, amunisi, dan pasukan mobilisasi lebih dekat ke posisi kita," kata Zelensky.

Gereja Ortodoks Rusia baru akan merayakan Natal pada 7 Januari, berbeda dengan umat Kristiani lainnya. 

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
7 bulan lalu

Infografis Pesawat Malaysia Airlines MH17 Ditembak Jatuh, Rusia Tolak Bertanggung Jawab

Internasional
7 bulan lalu

Infografis Badan PBB: Rusia Bertanggung Jawab Jatuhnya Pesawat MH17

Internasional
7 bulan lalu

Infografis Vladimir Putin jadi Presiden Terlama dalam Sejarah Rusia

Internasional
9 bulan lalu

Infografis Israel Siap Lanjutkan Gencatan Senjata dengan Hamas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal