Iran Diguncang Demonstrasi Besar-besaran, Toko dan Tempat Usaha Tutup

Anton Suhartono
Iran diguncang demonstrasi besar-besaran dalam beberapa hari terakhir (Foto: Fars)

Dia menambahkan, pemerintahannya memiliki rencana untuk mereformasi sistem moneter dan perbankan serta menjaga daya beli.

Seorang juru bicara pemerintah mengatakan, pihaknya sedang mengatur pertemuan dengan para pemimpin kelompok demonstran. 

Inti dari unjuk rasa kali ini adalah keputusasaan ekonomi. Sanksi bertubi-tubi yang dijatuhkan AS dan negara lain selama bertahun-tahun, salah urus struktural, korupsi, dan ketergantungan yang besar pada pendapatan minyak, membuat lemah ekonomi Iran. 

Keruntuhan nilai tukar rial menjadi titik kritis. Bagi para pedagang dan warga Iran kelas menengah, jatuhnya rial tidak hanya mewakili kenaikan harga, tapi juga hilangnya kepercayaan terhadap kemampuan pemerintah untuk mengelola ekonomi.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Dipengaruhi Netanyahu, Trump Kini Incar Program Rudal Iran

Internasional
1 hari lalu

Trump Ancam Serang Iran Lagi, Presiden Pezeshkian: Balasan Kami Akan Lebih Keras!

Internasional
2 hari lalu

Tak Takut Ancaman Trump soal Nuklir, Iran Siap Perang Lagi

Internasional
3 hari lalu

Kaleidoskop 2025: Daftar Negara yang Diserang Israel Sepanjang Tahun Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal