Israel Bikin Alat yang Bisa Bikin Tentara Tak Terlihat di Medan Perang

Anton Suhartono
Israel membuat alat kamuflase yang bisa membuat tentara tak terlihat di medan perang (Foto: Reuters(

Ide untuk membuat alat ini sebenarnya sudah ada sejak 2006 saat Perang Lebanon II. Saat itu Picciotto bertugas di satuan elite Pasukan Pertahanan Israel (IDF) dan melihat langsung bahwa tentara di lapangan membutuhkan perlindungan ekstra dari musuh yang menggunakan kamera pemantau thermal serta peralatan malam lainnya.

“Anda harus lebih baik dari musuh dan kami memahami ada celah besar di bagian kemampuan bertahan,” kata Picciotto.

Polaris Solutions didirikan 4 tahun kemudian dan saat ini berkantor pusat Kota Kaisarea, Israel, diisi oleh orang-orang yang pernah bertugas di kesatuan elite IDF. 

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
26 menit lalu

Penerbangan Misterius Bawa 153 Pengungsi, Afsel Ungkap Upaya Terselubung Kosongkan Gaza

Internasional
3 jam lalu

Israel Seret Imam Besar Masjid Al Aqsa Syekh Ekrima ke Pengadilan gegara Bela Hamas

Internasional
7 jam lalu

Bukan Hanya Afrika Selatan, Puluhan Warga Gaza Juga Diterbangkan secara Misterius ke Indonesia

Internasional
11 jam lalu

Terungkap, Ini Pihak di Balik Penerbangan Misterius 153 Warga Gaza ke Afrika Selatan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal