Jeff Bezos Berduka, Gudang Amazon Hancur Diterjang Tornado 6 Pekerja Tewas Puluhan Hilang

Anton Suhartono
Gudang Amazon di Illinois runtuh akibat diterjang angin tornado (Foto: Reuters)

Gudang Amazon tersebut hanya satu dari banyak fasilitas yang luluh lantak dihantam tornado pada waktu yang sama. Di Mayfield, Kentucky, sebuah pabrik lilin juga porak-poranda diterjang tornado. Saat kejadian lebih dari 100 pekerja sedang berada di fasilitas itu. Puluhan pekerja dilaporkan masih hilang.

Kentucky merupakan negara bagian terparah diterjang tornado yakni lebih dari 70 orang. Gubernur mengatakan, jumlah korban tewas di wilayahnya saja diperkirakan menembus 100 orang. Selain di Illinois dan Kentucky, tornado juga memorak-porandakan empat negara bagian lainnya meski jumlah korban diperkirakan lebih sedikit.

Sementara itu Presiden Joe Biden mengatakan, serangkaian bencana tornado ini kemungkinan menjadi salah satu yang terbesar dalam sejarah AS. Biden mengumumkan keadaan darurat di Kentucky dan memerintahkan otoritas federal membantu negara bagian itu untuk pemulihan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
3 jam lalu

Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza

Internasional
5 jam lalu

Trump Bakal Berikan Bansos Rp33 Juta ke Setiap Warga AS, Bisa untuk Meringankan Pajak

Internasional
7 jam lalu

Senat Sepakati Anggaran, Shut Down Pemerintah AS Berakhir!

Internasional
7 jam lalu

5 Program Unggulan Zohran Mamdani, Wali Kota Muslim Pertama New York

Internasional
7 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal