Jet Tempur India Jatuh di Laut Arab, Pilot Dinyatakan Hilang

Arif Budiwinarto
India memiliki 40 armada jet tempur MiG-29K yang berada di Bandara Goa. (foto: Global Defence Corp)

NEW DELHI, iNews.id - Sebuah jet tempur milik militer India mengalami kecelakaan saat terbang di atas Laut India. Satu pilot berhasil diselamatkan oleh Angkatan Laut India, sedangkan satu pilot lainnya masih hilang.

Angkata Laut India mengonfirmasi pencarian satu pilot jet tempur MiG-29K yang jatuh di Laut Arab masih berlangsung pada Jumat (27/11/2020). Operasi pencarian melibatkan unit udara dan permukaan laut, bersamaan dengan itu investigasi dilakukan guna mencari tahu penyebab insiden.

"Sebuah pesawat latih MiG-29K yang beroperasi di laut mengalami kecelakaan sekitar pukul 17.00 pada tanggal 26 November. Seorang pilot telah ditemukan dan dilakukan pencarian melalui udara dan unit permukaan untuk pilot kedua. Penyelidikan telah diperintahkan untuk menyelidiki insiden tersebut," demikian pernyataan AL India dikutip dari Times of India.

Insiden serupa pernah terjadi tahun lalu

Jet tempur yang jatuh merupakan satu dari 40 armada jet tempur MiG-29K yang berbasis di Goa dan juga dioperasikan dari kapal induk INS Vikramaditya.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
11 jam lalu

Horor! Jet Tempur India Jatuh dan Meledak saat Aksi Aerobatik di Dubai Airshow

Internasional
4 jam lalu

Bangga Hentikan Perang India-Pakistan, Trump: Tak Ada Presiden AS Lain yang Mampu

Internasional
4 hari lalu

Bus Jemaah Umrah India Kecelakaan di Saudi, 18 dari 45 Korban Tewas Satu Keluarga

Internasional
4 hari lalu

45 Jemaah Umrah India Meninggal di Saudi, Bus Tabrak Truk Tangki BBM hingga Terbakar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal