Jumlah Korban Meninggal akibat Virus Corona di Spanyol Tembus 4.000 Orang

Anton Suhartono
Jumlah korban meninggal akibat corona di Spanyol tembus 4.000 orang (Foto: AFP)

Madrid merupakan daerah terparah akibat Covid-19 dengan 17.166 kasus terinfeksi atau hampir sepertiga dari total kasus secara nasional. Sementara jumlah kematian mencapai 2.090 kasus atau 51 persen dari total nasional.

Perdana Menteri Pedro Sanchez sebelumnya mengatakan, virus corona menyebabkan negaranya berada dalam kondisi paling sulit sejak perang saudara yang berlangsung pada 1936-1939.

"Hanya orang tua, yang mengalami kesulitan saat perang sipil, dapat mengingat kerasnya kondisi saat itu dibandingkan saat ini. Generasi-generasi lain di Spanyol tidak pernah menghadapinya sebagai sesuatu yang begitu keras," katanya, saat mengumumkan kondisi darurat pada 14 Maret.

Tingginya angka kematian akibat virus corona di Spanyol juga dipengaruhi faktor demografi. Spanyol merupakan salah satu negara di Eropa dengan tingkat harapan hidup tertinggi. Di sisi lain, prestasi itu justru menimbulkan dampak terparah akibat corona, karena virus ini lebih banyak menyasar kalangan lanjut usia, kelompok paling rentan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Health
1 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
3 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
16 hari lalu

Pilot Ungkap Perjalanan Panjang Pesawat Airbus A400M ke RI: Sevilla-Dubai-Medan-Jakarta

Nasional
28 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal