Ka'bah Diselimuti Kiswah Baru, Terbuat dari 670 Kg Sutra Berkualitas Tinggi

Ahmad Islamy Jamil
Para petugas dari Presidensi Masjidil Haram mengganti kiswah Ka'bah di Makkah untuk menyambut Hari Arafah dan Idul Adha 1442 H. (Foto: Istimewa)

Proses penggantian kiswah berlangsung dengan tingkat keamanan dan keselamatan tertinggi, SPA melaporkan.

Kiswah pertama kali digunakan pada abad keempat. Pada zaman itu, Raja Tubba dari Yaman menginstruksikan para pemimpin Suku Jurhum untuk menjaga kebersihan Ka’bah dan membuat pintu beserta kuncinya, menurut sejarawan dari abad kesembilan, Muhammad ibn Abdullah al-Azraqi. Sejak itu, kiswah telah menjadi fitur tersendiri bagi Ka'bah.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas Tersangka Korupsi Haji, Segera Ditahan?

Nasional
6 hari lalu

Saudi Gempur Yaman, 3 WNI Terjebak di Pulau Dajjal Socotra

Nasional
6 hari lalu

Danantara Targetkan Kampung Haji di Makkah Tahap Awal Tampung 22.000 Jemaah

Nasional
6 hari lalu

Gus Irfan Pastikan Kampung Haji di Makkah Belum Beroperasi Tahun Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal