Kasino Hotel Terbakar Tengah Malam, 10 Orang Dilaporkan Tewas

Umaya Khusniah
Sebuah kasino hotel di Kamboja dekat perbatasan Thailand terbakar hebat. (Foto: Reuters)

"Penyebab kebakaran belum diketahui. Kasino mempekerjakan sekitar 400 pekerja," katanya.

Thai PBS melaporkan, 50 warga Thailand, baik staf maupun pelanggan terjebak di dalam kompleks kasino. Dilaporkan bahwa pihak berwenang Kamboja meminta bantuan untuk menangani kebakaran dari Thailand. Negara tetangga itu mengirimkan lima mobil pemadam kebakaran dan 10 mobil penyelamat.

Poipet di Kamboja barat berseberangan dengan Kota Aranyaprathet di Thailand yang lebih makmur. Di wilayah ini, terdapat aktifitas perdagangan dan pariwisata lintas batas yang sibuk.

Media itu juga melaprokan, bangsal darurat Rumah Sakit Aranyaprathet penuh. Sejumlah korban harus dikirim ke rumah sakit lain.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Buletin
4 jam lalu

Diduga Depresi, Pemuda di Semarang Nekat Bakar Rumah Orang Tua

Internasional
13 jam lalu

Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang

Megapolitan
1 hari lalu

Modus Komplotan Pembobol Hotel di Jakpus Gasak AC hingga Jendela, Pemilik Rugi Ratusan Juta

Megapolitan
1 hari lalu

Gasak AC hingga Lampu Kristal, Komplotan Pembobol Hotel di Jakpus Dibekuk Polisi

Health
3 hari lalu

BPOM Tegaskan Inhaler Hong Thai Formula 2 Produk Ilegal!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal