Kawasan Sydney Hadapi Ancaman Kebakaran Hutan Dahsyat, WNI Dipastikan Tak Terdampak

Nathania Riris Michico
Kebakaran yang melanda wilayah Sydney. (FOTO: AFP)

Temperatur diprediksi akan mencapai 37 derajat Celsius pada Selasa (12/11/2019) besok. Kondisi akan menjadi lebih buruk ketimbang pada Jumat (8/11/2019) lalu, saat badai mulai menerjang Australia bagian timur.

"Dalam kondisi ini, titik-titik api akan menyebar dengan cepat dan mengancam tempat tinggal dan hidup warga," demikian pernyataan Pasukan Pemadam Kebakaran NSW.

Puluhan sekolah dan fasilitas umum lainnya ditutup di seantero negara bagian. Pemadam kebakaran dari Selandia Baru diterbangkan ke Australia untuk membantu saat pasukan darurat yang sudah kewalahan bersiap menghadapi 'serangan' baru.

Perdana Menteri Scott Morrison mengatakan bahwa pasukan militer juga akan diterjunkan untuk membantu 1.300 pemadam kebakaran yang bekerja di kedua negara bagian.

Ratusan warga sipil juga secara sukarela ikut membantu pemadaman api di area-area terdampak.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internet
8 hari lalu

Ini Media Sosial yang Dilarang Digunakan Anak di Australia  

Internet
9 hari lalu

Australia Terapkan Aturan Anak di Bawah 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial, Kapan Indonesia? 

Nasional
10 hari lalu

Bos Danantara Bertemu 5 CEO Australia, Bahas Investasi Strategis!

Sains
11 hari lalu

Viral Aurora Pink Muncul di Langit Australia, Indah Banget!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal