Lagi, Suara Ledakan Keras Misterius Guncang Sejumlah Kota di Iran

Umaya Khusniah
Ledakan keras terdengar di beberapa kota di Iran barat Minggu (16/1/2022) pagi. (Foto: Reuters)

DUBAI, iNews.id - Ledakan keras terdengar di beberapa kota di Iran barat Minggu (16/1/2022) pagi. Namun hingga saat ini asal dan penyebab ledakan belum diketahui.

Gubernur Kota Asadabad mengatakan, suara mengerikan terdengar, tetapi asalnya tidak jelas. 

"Awalnya dikira suara badai petir karena kondisi cuaca, tapi kemungkinan bukan itu," kata pejabat itu.

Beberapa insiden serupa juga terjadi dalam beberapa bulan terakhir. Pihak berwenang mengatakan, militer Iran mengadakan latihan pertahanan udara tanpa pemberitahuan sebelumnya di tengah meningkatnya ketegangan dengan Israel dan Amerika Serikat.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
5 hari lalu

Komentar Menohok Khamenei kepada Trump: Iran Tak Bisa Dipaksa dan Diintimidasi!

Megapolitan
5 hari lalu

Korban Ledakan Gas di Cengkareng Meninggal, Alami Luka Bakar Serius

Internasional
6 hari lalu

Bantah Fasilitas Nuklir Iran Hancur Diserang AS, Khamenei kepada Trump: Teruslah Bermimpi!

Internasional
7 hari lalu

Dikhianati, Iran Tolak Mentah-Mentah Tawaran Trump untuk Berunding Nuklir Lagi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal