Lho! Trump Sebut Sandera Israel Segera Dibebaskan, Beda Pernyataan dengan Hamas

Anton Suhartono
Donald Trump menyebut sandera Israel di Gaza segera dibebaskan, namun Hamas menyebut sebaliknya (Foto: AP)

"(Hamas) Selalu mengusulkan kesepakatan komprehensif yang akan memulangkan seluruh sandera sekaligus," kata Abu Ubaida, seperti dikutip dari AFP, Sabtu (19/7/2025).

Dia menyebut Israel menolak usulan Hamas seraya mendesak Netanyahu untuk mempertimbangkan kembali.

"Jika musuh tetap keras kepala dalam putaran negosiasi ini, kami tidak bisa menjamin kembalinya proposal kesepakatan parsial, termasuk tawaran pertukaran 10 tahanan (sandera)," ujarnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
36 menit lalu

Trump: Ukraina Harus Serahkan Wilayah ke Rusia untuk Capai Perdamaian

Internasional
48 menit lalu

Zelensky: Ukraina Bergantung pada Trump Akhiri Perang dengan Rusia

Internasional
1 jam lalu

Zelensky Setujui Proposal Damai Trump untuk Akhiri Perang Lawan Rusia

Internasional
2 jam lalu

Parlemen Knesset Setujui RUU Warga Israel Boleh Miliki Properti di Tepi Barat Palestina

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal