Lihat Rekaman Video, Trump Yakin Iran yang Menyerang 2 Kapal Tanker

Anton Suhartono
Rekaman saat kapal patroli AL Iran mendekati kapal tanker Jepang di Teluk Oman (Foto: AFP)

Menlu Iran Mohammad Javad Zarif mengatakan, tuduhan AS terhadap Iran merupakan diplomasi sabotase ala Tim B. Tim ini merujuk pada Penasihat Keamanan Nasional AS John Bolton, perdana menteri Israel, serta pemimpin Arab Saudi dan Uni Emirat Arab, yang semuanya turut menekan Iran.

Juru Bicara Kemlu Iran Abbas Mousavi menjelaskan, kehadiran kapal patroli di tempat itu untuk menolong para kru secepat mungkin yang loncat ke laut.

"Rupanya, bagi Pompeo (Menlu AS) dan otoritas Amerika lain, menuduh Iran merupakan hal paling mudah untuk dilakukan," kata Mousavi.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Presiden FIFA Gianni Infantino Didakwa Langgar Etika karena Dukung Donald Trump

Internasional
6 jam lalu

Venezuela Siaga Penuh Hadapi Kemungkinan Serangan Amerika, Warga Sipil Dilatih Perang

Internasional
7 jam lalu

Bukan Takut, Ini Alasan Mengapa Suriah Tak Balas Serangan Israel

Internasional
9 jam lalu

Kapal Induk USS Gerald R Ford AS Tiba di Karibia, Siap Serang Venezuela?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal