Lima Penembakan Massal Paling Sadis dalam Sejarah AS

Anton Suhartono
Penembakan penonton konser musik country di Las Vegas oleh Stephen Paddock merupakan peristiwa paling berdarah dalam sejarah AS modern (Foto: Reuters)

Polisi menemukan beberapa senjata dan amunisi di kamar Paddock di Hotel Mandala Bay. Paddock tewas akibat luka tembak. Motif penembakan ini masih menjadi misteri.

2.    Orlando, Florida (12 Juni 2016)

Setidaknya 49 orang tewas dalam penembakan di Klub Malam Pulse. Pelakunya adalah Omar Mateen (29). Dia sempat menyandera beberapa orang selama tiga jam sebelum tewas dalam baku tembak dengan polisi. Sebanyak 50 orang lainnya mengalami luka.

Biro Penyelidik Federal (FBI) awalnya mengaitkan penembakan ini dengan organisasi ISIS, tapi kemudian meralatnya dengan menyebut peristiwa ini merupakan kejahatan yang didasarkan pada kebencian dan aksi teror.

3.    Virginia (16 April 2007)

Seorang mahasiswa Virginia Tech, Seung Hui Cho, melepaskan tembakan membabi buta di dua tempat berbeda di kampus menyebabkan 32 orang tewas. Seung kemudian bunuh diri.

Dia pernah dirawat di masa remajanya karena mengalami gangguan kejiwaan, kecemasan, dan depresi berat. Seung juga sering membuat tulisan tentang kekerasan sebelum penembakan terjadi yang membuat waswas teman serta dosen di kampusnya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 bulan lalu

Terungkap, Pelaku Penembakan Gereja Michigan Tewaskan 4 Orang Veteran Perang Irak

Internasional
1 bulan lalu

Pria Tembaki Jemaat lalu Bakar Gereja di Michigan AS, 2 Orang Tewas

Internasional
2 bulan lalu

Brutal, Pria Bersenjata Tembak Mati 3 Polisi saat Buru Penjahat

Internasional
2 bulan lalu

Penembak Aktivis Sayap Kanan AS Charlie Kirk Ditangkap, Ini Motifnya

Internasional
2 bulan lalu

Sniper Pembunuh Charlie Kirk, Aktivis Sayap Kanan Sekutu Dekat Trump Masih Berkeliaran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal