Malaysia Akan Pulangkan Pasien Covid-19 Setelah 14 Hari Dirawat meski Masih Positif

Anton Suhartono
Noor Hisham Abdullah (Foto: AFP)

Pasien Covid-19 mungkin masih menunjukkan hasil positif setelah 14 hari karena tes mendeteksi peluruhan atau fragmen sisa virus yang mati.

“Terakhir, sebelum membebaskan pasien, pada hari ke-13 kami akan mengumpulkan sampel mereka. Satu saja negatif tidak cukup, kami akan mengumpulkan dua sampel selama lebih dari 24 jam. Ketika mendapati dua tes negatif dalam periode lebih dari 24 jam, kami baru memulangkan pasien. Lalu (protokol) diubah, dengan satu negatif sudah cukup bagi kami untuk mengeluarkan pasien,” kata dia.

Setelah mendapat informasi terbaru dari WHO serta menelaah penelitian di negara lain, protokol itu diubah lagi.

“Potensi infeksinya menurun setelah 14 hari. Bahkan jika tes PCR masih positif, itu karena peluruhan atau fragmen virus yang mati. Jadi ketika terdeteksi oleh tes PCR, itu positif yang lemah,” katanya.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
8 hari lalu

Viral, Gedung Petronas Tower 3 Kuala Lumpur Terbakar

Health
11 hari lalu

Virus Influenza A Menggila di Malaysia, Sekolah Ditutup Sementara!

Internasional
13 hari lalu

Trump Puji Anwar Ibrahim: Tanda Tangan Anda Menarik!

Internasional
13 hari lalu

Lagi! Malaysia Salah Sebut Nama Pemimpin Asing, Kali Ini Korbannya PM Singapura

Nasional
13 hari lalu

Pernyataan Lengkap Malaysia usai Salah Sebut Prabowo Jadi Jokowi di KTT ASEAN

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal