Masjid di Inggris Diserang Belasan Pria Pakai Botol Bir, 2 Jemaah Hendak Buka Puasa Luka

Anton Suhartono
Masjid di London, Inggris, diserang melukai dua jemaah yang hendak buka puasa (Foto: Anadolu)

Insiden tersebut dikecam Tell MAMA, organisasi yang menangani korban kebencian anti-Muslim, mengecam serangan tersebut seraya membagikan tips kepada umat Islam saat bepergian ke masjid.

Masjid East London dan Islamic Center London, masjid tertua, terbesar, dan tersibuk di London juga menyampaikan kecaman atas insiden itu di akun Twitter.

“Kami terkejut dengan serangan terhadap jemaah di luar Masjid Bilal di East Ham. Tidak boleh ada anggota masyarakat yang harus hidup dalam ketakutan akan ancaman dan kekerasan sayap kanan. Kami sadar saat insiden Islamofobia meningkat, mereka tidak sering diliput secara luas di media, oleh karena itu saat ini penting untuk melaporkan kejahatan kebencian anti-Muslim,” bunyi cuitan.

Masjid juga mendesak pemerintah untuk memberikan keamanan lebih di semua masjid, memastikan keamanan bagi masyarakat, serta mengambil tindakan cepat untuk menangkap pelaku.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
59 menit lalu

Riwayat Pendidikan Zohran Mamdani, Pria Muslim Jadi Wali Kota New York

Internasional
16 jam lalu

Komentar Membingungkan Trump Tanggapi Kemenangan Walkot Muslim New York Zohran Mamdani

Internasional
19 jam lalu

Duh! Penjara Inggris Keliru Bebaskan 2 Tahanan, Bikin Repot Pemerintah

Internasional
19 jam lalu

Profil Ghazala Hashmi, Perempuan Muslim Pertama Jadi Wakil Gubernur Virginia AS

Internasional
2 hari lalu

Pidato Kemenangan Pilwalkot New York: Zohran Mamdani Janji Bela Muslim dan Yahudi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal