Menkes Inggris Matt Hancock Mundur Gara-Gara Langgar Prokes Cium dan Peluk Ajudan

Anton Suhartono
Matt Hancock (Foto: Reuters)

Dia merupakan sosok terdepan dalam upaya Inggris melawan Covid-19. Pria 42 tahun itu selalu muncul di televisi untuk mengingatkan warga agar menaati protokol kesehatan. 

Sementara itu Johnson menyesalkan perbuatan Hancock dan menerima pengunduran dirinya. Dia juga mengaggap masalah ini sudah selesai.

"Anda harus sangat bangga dengan pengabian ini. Saya berterima kasih atas dukungan Anda dan meyakini kontribusi Anda untuk pelayanan publik masih jauh dari selesai," kata Johnson, dalam surat balasan kepada Hancock. 

Posisi Hancock akan digantikan Sajid Javid, mantan menteri keuangan yang tak punya banyak pengalaman di bidang kesehatan namun sosok senior di pemerintahan.

Javid terlempar dari Departemen Keuangan pada awal 2020 karena kalah dalam perebutan kekuasaan dengan sekutu paling senior Johnson saat itu, Dominic Cummings.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

2 Napi Dipulangkan ke Inggris, Lindsay Sandiford Terbebas dari Hukuman Mati

Internasional
1 hari lalu

Duh! Penjara Inggris Keliru Bebaskan 2 Tahanan, Bikin Repot Pemerintah

Nasional
3 hari lalu

2 Napi asal Inggris Segera Dipulangkan, Termasuk Lindsay Sandiford yang Divonis Mati

Internasional
4 hari lalu

Cerita Ngerinya Penikaman di Kereta Inggris, Pelaku Ayunkan Pisau Besar ke Banyak Penumpang

Internasional
5 hari lalu

Penusukan Massal di Dalam Kereta di Inggris, 2 Orang Ditangkap!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal