Netizen Heboh, Muncul Kabar Presiden China Xi Jinping Digulingkan dan Ditahan Tentara

Anton Suhartono
Xi Jinping (Foto: Reuters)

"Ada banyak asap, yang berarti ada api di suatu tempat di dalam PKC. Tidak stabil," kata Chang.

Beberapa pengamat China mengklarifikasi, tak ada tanda-tanda kudeta di pemerintahan China.

Aadil Brar, seorang pengamat mengenai China, mengatakan Xi sedang menjalani karantina setelah pulang dari Uzbekistan mengikuti KTT Organisasi Kerja Sama Shanghai (SCO). Itulah sebabnya dia tak muncul ke publik beberapa hari terakhir.

Spekulasi ini muncul menjelang pertemuan 5 tahunan Partai Komunis China di mana Xi akan mengamankan masa jabatan untuk periode ketiga.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

FORMAS Ajak Rosan Temui Investor China di KEK Batang untuk Jajaki Peluang Kerja Sama 

Internasional
23 jam lalu

Alice Guo, Warga China Terpilih Jadi Wali Kota di Filipina Dihukum Penjara Seumur Hidup

Internasional
3 hari lalu

Viral, Kuil Tua di China Ludes Terbakar gara-gara Ulah Iseng Turis

Destinasi
4 hari lalu

Nahas, Kuil China Hangus Terbakar gegara Turis Iseng Nyalain Dupa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal