Norwegia Larang Demo di Luar Kedutaan Turki, tapi Tetap Legalkan Aksi Bakar Alquran

Ahmad Islamy Jamil
Polisi Norwegia (ilustrasi). (Foto: iNews.id/Dok. 2018)

OSLO, iNews.id – Polisi Norwegia memutuskan untuk melarang demonstrasi yang direncanakan yang akan berlangsung di luar Kedutaan Turki di Oslo, Jumat (3/2/2023) besok. Larangan itu dikeluarkan karena alasan keamanan.

Surat kabar Norwegia, Verdens Gang, sebelumnya melaporkan bahwa sekelompok pengunjuk rasa anti-Islam berencana untuk membakar Alquran pada demonstrasi tersebut.

“Polisi menekankan bahwa membakar Alquran adalah ungkapan politik yang sah di Norwegia. Tetapi kegiatan ini tidak dapat dilanjutkan karena masalah keamanan,” kata Inspektur Polisi Oslo, Martin Strand, dalam sebuah pernyataan.

Kementerian Luar Negeri Turki sbeelumnya memanggil Duta Besar Norwegia di Ankara, Kamis (2/2/2023). Pemanggilan diplomat Barat itu terkait dengan izin yang dikeluarkan Norwegia untuk aksi unjuk rasa di luar Kedutaan Turki di Oslo.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
14 jam lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
15 jam lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
17 jam lalu

Ini Alasan Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan terhadap Netanyahu

Internasional
18 jam lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu

Internasional
12 hari lalu

Israel Beri Syarat Negara yang Bisa Kirim Pasukan Penjaga Perdamaian ke Gaza, Apa Itu?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal