Pakar WHO Optimistis Vaksin Mampu Kendalikan Covid pada 2021

Antara
Ahmad Islamy Jamil
Pakar kedaruratan WHO, Mike Ryan. (Foto: AFP)

Perusahaan farmasi asal Inggris, AstraZeneca, dan Universitas Oxford pada Senin (23/11/2020) lalu mengumumkan, vaksin Covid buatan mereka memiliki tingkat kemanjuran rata-rata sebesar 70 persen.

Walau bagaimanapun, kemanjuran rata-rata vaksin buatan AstraZeneca itu lebih rendah dibandingkan dengan vaksin corona yang diproduksi oleh beberapa perusahaan rival lainnya. Sebut saja Pfizer/BioNTech dan Moderna yang mampu menghasilkan vaksin Covid dengan efektivitas mencapai di atas 90 persen.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
16 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Health
17 hari lalu

WHO Dukung Indonesia Bikin Obat Herbal Naik Level, Ini Buktinya!

Nasional
23 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal