Pangeran Charles III, Penerus Takhta Inggris yang Punya Cerita Kontroversial 

Umaya Khusniah
Pangeran Charles III. (Foto: ist)

Terima Dana 

Pangeran Charles dituding menerima dana sebesar 1,21 juta dolar AS dari keluarga Osama bin Laden. Dia menerima uang itu melalui badan amal miliknya, Dana Amal Pangeran Charles pada 2013.

Pangeran Charles setuju untuk menerima sumbangan meskipun ada keberatan dari para penasihatnya. Beberapa dari mereka memperingatkan soal potensi serangan balik jika menerima uang itu.

Pangeran Charles juga dilaporkan menerima koper berisi uang tunai senilai 1 juta euro atau sekitar Rp15,6 miliar dari mantan Perdana Menteri Qatar, Sheikh Hamad bin Jassim bin Jaber Al-Thani pada periode 2011-2015.
  
Pihak kerajaan menegaskan bahwa semua proses pemberian sumbangan itu telah mengikuti prosedur yang benar. Selanjutnya, kasus-kasus ini pun menghilang begitu saja. 

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
3 hari lalu

Ngeri! 4 Orang Ditikam di Sinagoge Manchester Inggris

Internasional
4 hari lalu

Tiru CIA, Badan Intelijen Inggris MI6 Rekrut Mata-Mata melalui Portal Dark Web

Internasional
5 hari lalu

Masalah Visa, Cat Stevens alias Yusuf Islam Tunda Tur di Amerika

Internasional
6 hari lalu

Ngerinya Sanksi Snapback PBB, Iran Terancam Isolasi Global

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal