Pelecehan Seksual oleh Puluhan Pastor, Gereja di AS Bayar Kompensasi Rp1,79 Triliun

Ahmad Islamy Jamil
Gereja Katedral Santo Fransiskus, lokasi Keuskupan Agung Santa Fe di New Mexico, AS. (Foto: Ist.)

Dalam suratnya kepada umat paroki, Keuskupan Agung Santa Fe menyatakan, pihak gereja mengambil tanggung jawab yang sangat serius dalam kasus ini. Karenanya, para penyintas pelecehan seksual akan mendapatkan kompensasi yang adil atas penderitaan yang mereka alami.

“Kami di Keuskupan Agung Sante Fe tidak pernah berhenti menjadikan mereka yang telah dirugikan oleh pelecehan seksual ini sebagai prioritas utama kami,” demikian bunyi surat itu.

Pada April lalu, Keuskupan Camden di New Jersey, AS, setuju untuk membayar kompensasi 87,5 juta dolar AS untuk menyelesaikan tuntutan hukum pelecehan seksual yang melibatkan gereja. Courier Post dan media lainnya melaporkan, kasus tersebut melibatkan 300 korban.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
2 jam lalu

Kapal Tanker Rusia Diserbu dan Disita Amerika, Ini Tanggapan Keras Moskow

Internasional
3 jam lalu

Trump Ungkit Hadiah Nobel Perdamaian Lagi, Sebut Norwegia Bodoh

Internasional
5 jam lalu

Sampai Kapan Amerika Kendalikan Venezuela? Ini Jawaban Trump

Internasional
5 jam lalu

Trump Sempat Khawatir Operasi ke Venezuela Gagal, Singgung Tragedi di Iran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal