Penampakan Gedung Petronas Tower 3 Kuala Lumpur Terbakar, Api Lahap Restoran di Lantai 57

Anton Suhartono
Gedung Petronas Tower 3 di Kuala Lumpur, Malaysia, terbakar, Sabtu (1/11) pagi (Foto: Instagram/Bernama)

Penyebab kebakaran belum diketahui, pihaknya bersama otoritas terkait masih melakukan penyelidikan.

Petugas pemadam kebakaran berhasil mencegah api menyebar ke lantai lain dengan memanfaatkan sistem pemadam kebakaran yang ada di gedung berlantai 60 tersebut.

"Gedung telah dibuka kembali, tapi restoran tetap ditutup sementara hingga penyelidikan selesai," ujarnya.

Gedung Petronas Tower 3 juga dikenal sebagai Menara Carigali, terletak di sebelah Menara Kembar Petronas, Kuala Lumpur

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
6 hari lalu

Viral, Gedung Petronas Tower 3 Kuala Lumpur Terbakar

Seleb
11 hari lalu

Raisa Sibuk Banget usai Gugat Cerai Hamish Daud, Terbaru Konser di Malaysia!

Nasional
2 bulan lalu

Bandara Ahmad Yani Semarang Resmi Layani Penerbangan Internasional, Rutenya ke Kuala Lumpur

Internasional
3 bulan lalu

Respons Mengejutkan PM Anwar Ibrahim usai Didesak Mundur oleh Ribuan Demonstran

Internasional
3 bulan lalu

Ribuan Warga Malaysia Demo, Desak PM Anwar Ibrahim Mundur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal