Investigasi atas serangan itu sedang berlangsung dan penyerang akan diinterogasi untuk menentukan motif di balik aksinya.
Kekerasan sektarian tidak jarang terjadi di Mesir. Kaum minoritas Kristen Ortodoks, Koptik, diyakini sebagai salah satu komunitas Kristen tertua di dunia.
Orang-orang Kristen membentuk lebih dari 10 persen dari sebagian besar penduduk Mesir yang beragama Islam. Kekerasan antarkomunitas terkadang meletus, terutama di perdesaan selatan.
Di masa lalu, ekstremis Islam juga menjadikan orang Kristen sebagai sasaran.