Penipu Ulung Hollywood Asal Indonesia Ditangkap 

Antaranews
Arif Budiwinarto
Lettering di bukit Hollywood, Los Angeles. Hollywood dikenal sebagai pusat industri hiburan terbesar di dunia. (foto: ist)

Surat dakwaan, yang dimulai pada awal Oktober, memberikan penjelasan baru tentang sejauh mana penipuan Con Queen, yaitu cakupan dan jangkauan orang-orang yang identitasnya dipakai oleh Con Queen. 

"Tahilramani dan komplotannya secara tidak benar akan mengklaim sebagai eksekutif industri hiburan terkenal, individu yang bekerja dengan eksekutif industri hiburan, dan anggota keluarga dari eksekutif industri hiburan," demikian isi dakwaan yang dikutip dari The Hollywood Reporter, Jumat (4/12/2020). 

Tahilramani, sering dipanggil sebagai Gobind lahir di Jakarta pada 31 Oktober 1979. Komplotan Gobind yang tidak disebutkan namanya diidentifikasi sebagai pengemudi dan individu yang mengumpulkan pembayaran uang tunai dari orang-orang yang bepergian ke Indonesia. 

"Terdakwa telah ditangkap di Inggris berdasarkan permintaan penangkapan sementara yang diajukan oleh Amerika Serikat dengan maksud untuk mengekstradisinya. Kami tidak akan akan berkomentar lebih lanjut," kata FBI.  

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Nasional
13 jam lalu

Anggota DPR Ungkap Kunci Indonesia Jadi Negara Besar: Kepercayaan Rakyat

Destinasi
2 hari lalu

Bukan soal Uang, Harvard Ungkap Alasan Indonesia Jadi Negara Paling Sejahtera

Nasional
2 hari lalu

Indonesia Dinobatkan Negara Paling Sejahtera di Dunia Kalahkan Amerika Serikat

Internasional
5 hari lalu

Indonesia Resmi Jabat Presiden Dewan HAM PBB

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal