Penyelam Ungkap Cara Mengeluarkan 12 Remaja dari Gua, Ini Kisahnya

Anton Suhartono
Chaiyananta Peeranarong (Foto: AFP)

Sementara itu, kepala tim penyelamat Narongsak Osottanakorn memuji peran dokter Australia, Richard Harris, yang mendampingi terus para korban sejak ditemukan di gua sampai dikeluarkan.

Menurut Narongsak, operasi ini tidak akan berhasil tanpa peran dokter ahli anastesi yang juga penyelam berpengalaman itu. Harris terus memantau perkembangan 12 remaja itu dan asisten pelatih di dalam gua. Dia juga yang menentukan siapa-siapa saja dari mereka yang harus dikeluarkan lebih dulu sampai yang terakhir.

Opsi untuk mengeluarkan para korban sambil menyelam mulanya diragukan. Pasalnya, anak-anak itu tak punya pengalaman menyelam. Bahkan, sebagian besar dari mereka tak bisa berenang. Padahal untuk sampai ke luar, mereka harus melewati lorong sempit yang tertutup air.

Namun jika menunggu sampai air di dalam gua surut, itu juga berisiko. Pasalnya musim hujan baru di Thailand baru berakhir pada September atau Oktober. Artinya anak-anak itu baru bisa keluar empat bulan lagi.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
2 hari lalu

Thailand Tuduh Kamboja Langgar Gencatan Senjata

Internasional
6 hari lalu

Breaking News: Thailand dan Kamboja Sepakati Gencatan Senjata

Internasional
6 hari lalu

Thailand Tak Akan Tarik Pasukan dari Perbatasan Kamboja, kecuali...

Internasional
7 hari lalu

Pemerintah Thailand Akui Robohkan Patung Hindu di Perbatasan Kamboja, Ini Alasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal