Perhiasan Bernilai Jutaan Dolar AS Raib Dirampok dari Truk Lapis Baja

Umaya Khusniah
Truk Brink's Co. (Foto: Reuters)

Dalam menjelaskan perbedaan tersebut, Swanson mengatakan, peserta pameran cenderung mnurunkan nilai barang mereka untuk asuransi. Hal itu karena tingginya biaya pertanggungan.

Swanson mengatakan kelompoknya bekerja sama dengan penegak hukum setempat dan FBI.

"Tidak jelas bagaimana truk itu dirampok. Adakah alat pelacak di loker, atau apakah ada kamera keamanan di truk atau di daerah itu," katanya.

Salah satu vendor yang menjadi korban mengaku sedih atas kejahatan tersebut. 

"Ini semua perhiasan bagus dan mereka hilang begitu saja. Minggu kamu punya barang dagangan, hari ini kamu tidak punya apa-apa," katanya. 

Dia menjelaskan, banyak barang curian terdiri atas perhaisan-perhiasan unik. Salah satunya, gelang berkilau yang dibuat dengan 100 karat safir warna-warni alami yang diatur dalam emas kuning 18 karat.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
10 hari lalu

Prancis Tangkap 2 Orang terkait Kasus Pencurian Perhiasan di Museum Louvre Paris

Buletin
12 hari lalu

Pria Bermukena Kabur Setelah Gagal Rampok Lansia di Takalar, Mobil Pelaku Diamuk Warga

Internasional
15 hari lalu

Duh, Pencuri di Museum Louvre Paris Mungkin Lebur Perhiasan Peninggalan Napoleon

Internasional
15 hari lalu

Wow, Perhiasan yang Dicuri di Museum Louvre Paris Ditaksir Bernilai Rp1,7 Triliun

Internasional
17 hari lalu

Museum Louvre Paris Kembali Dibuka Setelah Perampokan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal