Pesawat Cessna Jatuh Menghujam Lumpur hingga Kedalaman 10 Meter, 9 Orang Dinyatakan Tewas

Anton Suhartono
Seluruh penumpang dan kru pesawat Cessna yang jatuh di Thailand pada Kamis (22/8) dinyatakan tewas (Foto: Humas Pemerintah Provinsi Chachoengsao)

"Kami menemukan banyak jasad manusia," kata Chonlatee, seraya menambahkan kondisi lokasi yang berlumpur mempersulit pencarian.

Dia menjelaskan, pesawat jatuh secara vertikal, menghujam tanah kemudian masuk dan terkubur di lumpur.

"Jadi kami harus menggali 10 meter ke dalam tanah," tuturnya.

Foto-foto di lokasi kejadian menunjukkan puing-puing pesawat berserakan di area hutan mangrove. Selain cangkul, petugas menggunakan pompa untuk menyedot air.

Petugas forensik kepolisian juga diterjunkan ke lokasi untuk menyusun kembali potongan tubuh.

Belum diketahui penyebab kecelakaan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Destinasi
1 hari lalu

Bule Gila Berjemur Pakai Bikini Dekat Kuil Suci, Ini Fotonya!

Nasional
6 hari lalu

Prabowo: Olahraga Cermin Keberhasilan Negara, kalau Kalahan Berarti Bangsanya Lemah

Internasional
8 hari lalu

Panas Lagi! Militer Kamboja Tembakkan Artileri ke Thailand

Internasional
14 hari lalu

Thailand Tuduh Kamboja Langgar Gencatan Senjata

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal