Pimpinan Hamas Bertemu PM Maroko, Ini yang Dibicarakan

Umaya Khusniah
Pimpinan Hamas, Ismail Haniya. (Foto: ist)

RABAT, iNews.id - Pimpinan Hamas, Ismail Haniya bertemu dengan Perdana Menteri Maroko, Saad-Eddine El Othmani dan pejabat dari Partai Keadilan dan Pembangunan (PJD) yang berkuasa, Rabu (16/6/2021). Pertemuan keduanya atas undangan Othmani.  

“Saya berharap kunjungan ini akan membuahkan hasil yang diinginkan dan diharapkan dari negara persaudaraan Maroko,” kata Haniya dilansir dari Anadolu.

Dia mencatat, Hamas muncul sebagai pemenang atas pertempuran baru-baru ini dengan Israel. Selain itu, Haniyeh menambahkan, Hamas akan mengadakan pembicaraan dengan partai politik lain dan pendukung mereka di Maroko.

Sementara Othmani mengatakan, Maroko melihat masalah Palestina dalam posisi yang sama dengan Sahara Barat. 

"Ini memiliki tempat yang sangat penting bagi semua orang Maroko, termasuk raja, pemerintah dan rakyat," katanya.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
23 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
3 hari lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
5 hari lalu

Bukti Hamas Kian Canggih Hadapi Israel, Gunakan Tipuan Militer Mirip Operasi Khusus

Internasional
5 hari lalu

Siasat Hamas Kelabui Israel, Bikin Jenazah Sandera Tiruan demi Keamanan

Internasional
6 hari lalu

Menteri Radikal Israel Desak Netanyahu Tangkap dan Bunuh 200 Anggota Hamas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal