Polisi Kuala Lumpur Tangkap 2 Perempuan Penyiksa Pembantu asal Indonesia

Antara
Ilustrasi perempuan ditangkap polisi. (Foto: Ist.)

Kini, kedua pelaku telah ditahan polisi selama enam hari mulai 19 April 2021 hingga 24 April 2021 untuk tujuan investigasi. Surat penyidikan akan dirujuk ke Ketua Bagian Pendakwaan Putrajaya setelah dilengkapi berkasnya.

Polis Kuala Lumpur mengingatkan masyarakat agar selalu mematuhi undang-undang dan bersama-sama menjaga kesejahteraan serta keharmonian di Kuala Lumpur.

“Tindakan tegas berlandaskan undang-undang yang ada akan diambil terhadap individu-individu yang melanggar undang-undang ini. Warga yang mempunyai semua informasi bisa menghubungi Bilik Gerakan Kantor Polisi Sentul,” katanya.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
3 hari lalu

Bukan Hanya Afrika Selatan, Puluhan Warga Gaza Juga Diterbangkan secara Misterius ke Indonesia

Internet
4 hari lalu

Viral Malaysia Klaim Jadi Negara dengan Internet Termurah!

Seleb
4 hari lalu

Kondisi Terkini Vidi Aldiano usai Berobat Kanker di Malaysia: I'm Fine!

Internasional
4 hari lalu

Viral, Mal Elite di Malaysia Kebanjiran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal