Polisi Tangkap 3 Tersangka Perampokan Perhiasan di Museum Bernilai Rp18 Triliun

Ahmad Islamy Jamil
Polisi Jerman mengangkut tas berisi bukti terkait perampokan Museum Green Vault Dresden, seusai menggerebek salah satu lokasi di Berlin, Jerman, Selasa (17/11/2020). (Foto: AFP)

Rekaman CCTV (kamera pengawas) yang dirilis saat itu menunjukkan, salah satu perampok membobol etalase dengan kapak. Polisi yang memburu para tersangka telah mengajukan sejumlah sayembara, menawarkan hingga 500.000 euro (sekitar Rp8,34 miliar) sebagai hadiah bagi siapa pun yang memiliki informasi yang mengarah pada keberadaan para pelaku.

Pada Senin (16/11/2020) kemarin, sekitar 1.600 petugas kepolisian dikerahkan dalam penggerebekan dan penangkapan tersangka. dengan bala bantuan khusus dipanggil dari seluruh Jerman untuk membantu.

Sampai berita ini diunggah, polisi tidak mengungkapkan identitas ketiga orang yang ditangkap tersebut. Akan tetapi, aparat mengatakan bahwa para tersangka adalah warga Negara Jerman.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
4 hari lalu

Jebol Tembok Beton, Perampok Bobol Bank di Jerman Gasak Rp587 Miliar

Internasional
20 hari lalu

Penembakan Komunitas Yahudi di Australia, Kepolisian Jerman Perketat Penjagaan

Nasional
31 hari lalu

Prabowo Bertemu Sekjen Liga Muslim Dunia, Museum Nabi akan Dibangun di Jakarta

Belanja
1 bulan lalu

Koleksi Perhiasan Terbaru Clemence Ellery X Didiet Maulana Highlight Keindahan Batik Buketan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal