Presiden Vietnam Meninggal, Tempat Hiburan Harus Tutup

Anton Suhartono
Ratusan biksu menggelar doa bersama untuk mendiang Presiden Tran Dai Quang di pagoda Kota Ho Chi MInh (Foto: AFP)

Ucapan duka cita disampaikan berbagai pemimpin negara. Kuba, sebagai sesama negara komunis, juga memberlakukan hari berkabung. Presiden Amerika Serilat Donald Trump menyebut Quang sebagai teman yang baik bagi Amerika.

Rasa belansungkawa juga disampaikan pemimpin Kamboja dan China. Meskipun Vietnam dan China negara berideologi sama, Presiden Quang berseberangan dengan China soal sengketa wilayah Laut China Selatan.

Wakil Presiden Dang Tai Ngoc akan menambil alih kendali pemerintahan untuk sementara sampai ada pemilihan oleh anggota parlemen. Dia sekaligus menjadi perempuan Vietnam pertama yang menjadi presiden.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
2 bulan lalu

Banjir Renggut 100 Nyawa Belum Kering, Vietnam Bersiap Diterjang Topan Dahsyat Verbena

Internasional
2 bulan lalu

Banjir Landa Vietnam, Korban Tewas dan Hilang Tembus 100 Orang Jutaan Ternak Mati

Internasional
2 bulan lalu

Ajaib! 3 Pria Ini Selamat Setelah 40 Jam Terapung di Laut akibat Terjangan Topan Kalmaegi

Internasional
2 bulan lalu

Dihantam Topan Kalmaegi Tewaskan 204 Orang, Filipina kini Bersiap Hadapi Topan Fungwong

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal