Profil Kim Yo Jong, Adik Perempuan yang Disebut-sebut Akan Gantikan Kim Jong Un

Anton Suhartono
Kim Yo Jong (Foto: AFP)

Tak heran jika media Korsel saat itu menjulukinya sebagai ‘Ivanka Trump-nya Korea Utara’.

Yo Jong merupkan sosok perempuan yang keras, setidaknya hal itu terlihat dari penampilan cool-nya saat bertemu pejabat. Dia juga disukai Kim karena kerap menyerang musuh-musuh politik.

Salah satu peran menonjolnya belakangan ini adalah merilis pernyataan publik pertama yang mengecam Korea Selatan. Saat itu Korsel mengomentari uji coba rudal jarak dekat yang dilakukan Korut.

Yo Jong menimpali bahwa pernyataan Korsel hanya gonggongan anjing yang menakutkan.

Namun, banyak hal tentang dirinya yang masih menjadi misteri. Sebagaimana kakaknya, tak ada yang tahu pasti berapa usia Yo Jong. Hal yang jelas dia hanya selisih beberapa tahun lebih muda dari Kim atau berusia 30 tahunan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
6 jam lalu

Presiden Suriah Ahmad Al Sharaa Ogah Berdamai dengan Israel, Ini Alasannya

Internasional
8 jam lalu

Pernah Gabung Al Qaeda, Presiden Suriah Al Sharaa: Itu Masa Lalu!

Internasional
10 jam lalu

Amerika Dukung Kerja Sama Keamanan Israel dan Suriah

Internasional
10 jam lalu

Trump Puji Presiden Suriah Pemimpin Tangguh: Dia Orang yang Keras, Saya Menyukainya

Internasional
1 hari lalu

Rusia Sindir AS: Rudal Burevestnik dan Poseidon Bukan Uji Coba Nuklir, Pemahaman Dangkal!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal