Profil Sheikh Abdulaziz bin Abdullah, Mufti Besar Arab Saudi yang Wafat

Anton Suhartono
Sheikh Abdulaziz bin Abdullah Al Sheikh wafat di usia 82 tahun, Selasa (23/9) (Foto: AP)

Karya dan Kontribusi Ilmiah

Sheikh Abdulaziz dikenal produktif menulis di bidang Syariah. Karya-karyanya meliputi kumpulan fatwa, tulisan mengenai halal dan haram, serta kajian tentang doktrin Islam. Ia juga menyusun berbagai buku yang menghimpun fatwa-fatwa yang pernah disampaikan dalam program maupun acara resmi sepanjang kariernya.

Warisan Keilmuan

Sebagai ulama terkemuka, Sheikh Abdulaziz meninggalkan warisan keilmuan dan keteladanan yang akan terus dikenang umat Islam. Perjalanan hidupnya yang penuh ujian, mulai dari kehilangan ayah di usia belia hingga kehilangan penglihatan, menjadi cermin keteguhan dalam menuntut ilmu dan melayani umat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
19 jam lalu

Ambisi Negara Yaman Selatan Menguat, Saudi dan UEA Berseberangan

Internasional
2 hari lalu

Gelombang Dingin Terjang Arab Saudi, Suhu di Bawah 0 Derajat Celsius

Internasional
2 hari lalu

Hadhramaut Yaman Jadi Rebutan, Minyak Picu Konflik Arab Saudi-Uni Emirat?

Internasional
2 hari lalu

Nyaris Perang dengan Saudi, Uni Emirat Arab Bantah Dukung Kelompok Separatis Yaman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal