Puluhan Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun akibat Badai Debu, 6 Orang Tewas

umaya
Badai debu melanda Illinois, AS. (Foto: Reuters)

Wakil Kepala Kantor Montgomery County, Joletta Hill mengonfirmasi adanya insiden tersebut. Sayang tidak ada rincian segera tersedia tentang korban jiwa.

Media lokal memposting rekaman video dari tempat kejadian yang menunjukkan mobil dan truk yang hancur saling bertabrakan. Beberapa di antaranya di bahu jalan raya. Video lain juga menunjukkan satu truk terbakar di tengah kabut tebal debu dan asap.

Polisi negara bagian mengatakan kecelakaan itu disebabkan oleh angin besar yang meniup tanah dari ladang pertanian di seberang jalan raya dan mengakibatkan jarak pandang nol.

"Bentangan jalan raya sepanjang 27 km ditutup di kedua arah selama beberapa jam," kata polisi negara bagian.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Megapolitan
9 jam lalu

Berangkat Kerja, Pemotor Tewas Tertabrak Commuter Line di Pelintasan Parung Panjang

Megapolitan
2 hari lalu

Geger! Xpander Tabrak Mobil lagi Parkir dan Pejalan Kaki di Jakbar, 1 Orang Tewas

Nasional
3 hari lalu

Kemenhub Bekukan Izin Cahaya Trans Buntut Kecelakaan Maut di Tol Krapyak

Seleb
5 hari lalu

Kondisi Terkini Istri Fiersa Besari usai Ditabrak Mobil, Kaki Pincang Pakai Penyangga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal