Putin: Perjanjian Militer Rusia-Iran Sesuai Hukum Internasional

Anton Suhartono
Vladimir Putin menegaskan kerja sama militer Rusia dan Iran dilakukan secara sah sesuai hukum internasional (Foto: AP)

“Kami tidak pernah melakukan hal semacam itu. Kami selalu beroperasi dalam kerangka peraturan internasional,” katanya.

Meski kedua negara memiliki perjanjian pertahanan, Putin menyatakan bahwa kemitraan strategis Rusia-Iran tidak memuat klausul bantuan militer dalam situasi konflik. Rusia juga sebelumnya pernah menawarkan kerja sama pertahanan udara, tetapi tidak ditanggapi secara serius oleh Iran.

“Sahabat-sahabat kami di Iran belum meminta (bantuan militer) ini kepada kami,” tambahnya.

Pernyataan tersebut disampaikan di tengah meningkatnya perhatian global terhadap hubungan militer antara Moskow dan Teheran, menyusul memburuknya situasi keamanan di Timur Tengah.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 jam lalu

Nah, Pengacara Militer Israel Kumpulkan Bukti Kejahatan Perang di Gaza

Internasional
5 jam lalu

Menhan Israel: Erdogan Hanya Bisa Lihat Gaza lewat Teropong!

Internasional
6 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
6 jam lalu

Rusia: Pernyataan Trump soal Uji Coba Nuklir AS Sangat Jelas, Tak Ambigu

Internasional
8 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal