Raja Antivirus McAfee Bunuh Diri di Penjara Spanyol

Ahmad Islamy Jamil
Raja Antivirus John McAfee tewas akibat bunuh diri di penjara Spanyol, Rabu (23/6/2021). (Foto: Reuters)

Pendiri perusahaan teknologi itu ditahan pada 3 Oktober di Bandara Barcelona saat dia akan naik pesawat menuju Istanbul, Turki, dengan paspor Inggris.

McAfee pernah bekerja untuk NASA, Xerox, dan Lockheed Martin sebelum meluncurkan antivirus komersial pertama di dunia pada 1987. Dia menjual perusahaan perangkat lunaknya ke Intel pada 2011 dan tidak lagi terlibat dalam bisnis tersebut. Sampai hari ini, program antivirus McAfee masih menggunakan namanya dan memiliki 500 juta pengguna di seluruh dunia.

Pengadilan tinggi Spanyol pada Rabu (23/6/2021) menyatakan setuju untuk mengekstradisi McAfee ke Amerika Serikat.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Megawati Kecam Serangan AS ke Venezuela: Neokolonialisme dan Imperialisme Modern!

Internasional
1 hari lalu

Trump Siap Beli Greenland, Iming-imingi Rp1,6 Miliar ke Tiap Warga agar Mau Gabung AS

Internasional
24 jam lalu

Cerita Presiden Kolombia Petro Ditelepon Trump lalu Diancam Akan Diserang

Internasional
2 hari lalu

Gagal Lindungi Presiden Maduro dari Serangan AS, Komandan Paspampres Venezuela Dipecat

Internasional
2 hari lalu

Kapal Tanker Rusia Diserbu dan Disita Amerika, Ini Tanggapan Keras Moskow

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal