Ribuan Muslim Sholat Idul Adha di Masjid Indonesia Tokyo

Antara
Suasana Masjid Indonesia di Tokyo, Jepang, di tengah perayaan Idul Fitri 1443 H, Minggu (10/7/2022). (Foto: ANTARA)

Selain pelaksanaan Sholat Idul Adha, Masjid Indonesia Tokyo juga menyelenggarakan Tabligh Akbar Idul Adha 1443 H dengan tema “Idul Adha: Berbagi dan Menginspirasi” yang dibawakan oleh Ustaz Lukmanul Hakim. Kegiatan lainnya juga digelar, yakni Id Ceria yang diperuntukkan bagi anak- anak untuk berkumpul dan bergabung dalam permainan.

Namun, bazar, yang dulu kerap mewarnai rangkaian penyelenggaraan perayaan Idul Adha di Tokyo, kali ini dibatalkan karena adanya pengetatan protokol kesehatan. Sejumlah kegiatan tersebut dilaksanakan oleh KMII Jepang atas dukungan dan kerja sama dengan KBRI Tokyo.

MIT terletak di kompleks Sekolah Republik Indonesia Tokyo, yang termasuk dalam wilayah Indonesia dan menjadi tanggung jawab KBRI Tokyo.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Zohran Mamdani Gunakan Alquran Milik Kakek untuk Pelantikan Wali Kota New York

Muslim
1 hari lalu

Apakah Boleh Puasa Ayyamul Bidh di Hari Jumat? Begini Hukum dan Niatnya

Muslim
2 hari lalu

Niat Puasa Ayyamul Bidh Januari 2026 Sekaligus Puasa Rajab, Cek Jadwalnya

Muslim
2 hari lalu

Kapan Puasa Ayyamul Bidh Bulan Januari 2026? Ini Jadwal, Niat dan Keutamaannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal