Rusia Sukses Uji Coba Rudal Bulava dari Kapal Selam Nuklir, Hantam Target Ribuan Km

Anton Suhartono
Rusia sukses menguji coba penembakan rudal balistik antarbenua Bulava dari kapal selam Kaisar Alexander III (Foto: Kemhan Rusia via Reuters)

Putin hadir saat seremoni pelepasan kapal selam Kaisar Alexander III pada Desember tahun lalu.

AL Rusia memiliki tiga kapal selam bertenaga nuklir kelas Borei, satu sedang menyelesaikan uji coba dan tiga masih dalam produksi.

Sementara itu rudal Bulava memiliki jangkauan sekitar 8.000 km dan dapat membawa hingga enam hulu ledak nuklir.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 menit lalu

Sukses Diuji Coba, Torpedo Nuklir Poseidon Rusia Layak Disebut Senjata Kiamat

Internasional
51 menit lalu

Putin: Tak Ada yang Bisa Hentikan Drone Nuklir Bawah Air Poseidon Rusia!

Internasional
1 jam lalu

Lagi, Putin Umumkan Keberhasilan Uji Coba Drone Nuklir Bawah Air Poseidon

Nasional
15 jam lalu

Prabowo Ungkap Modus Baru Kartel Narkoba, Kini Punya Kapal Selam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal